Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PKn - SMP Kelas 9 / Soal no. 23 dari 35

Rumusan sila-sila pancasila itu sendiri menunjukkan adanya sifat-sifat abstrak, umum dan universal. Hal ini membuktikan bahwa nilai-nilai pancasila bersifat …

A. Dinamis

B. terbuka

C. Obyektif

D. subyektif

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #12154 : Ujian Nasional Matematika SMA Kelas 12 Tahun 2014


Soal #14605 : Ujian Semester 1 (UAS) Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SMP / MTs Kelas 9

Penyakit Sipilis (raja singa) disebabkan oleh
a. Bakteri Neisseria gonerrhea
b. Bakteri Treponema Pallidum
c. Jamur Candida Albicans
d. Parasit Trichomonas Vaginalis

Soal #33092 : Soal Kimia SMA Sederajat

Kalsium dengan nomor atom 20. Maka susunan elektron pada kulit K, L, M, N adalah ….
A. 2,8,10,0
B. 2,8,9,1
C. 2,8,8,2
D. 2,0,6,2
E. 2,8,20


Soal #4108 : Ujian Nasional Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SD/MI 2013/2014

Dengan penerapan asas desentralisasi, maka daerah punya kewenangan prakarsan dan tanggung jawab atas kewenangan yang diserahkan oleh pemerintah pusat. Membantu kepala daerah dalam menyusun kebijakan daerah merupakan tugas…

a. sekretariat DPRD

b. lembaga teknis

c. dinas daerah

d. sekretariat daerah


Materi Latihan Soal Lainnya: