Latihan Soal Online

PH Tema 1 Subtema 2 SD Kelas 6

Latihan 30 soal pilihan ganda PH Tema 1 Subtema 2 SD Kelas 6 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Hewan yang berkembang biak dengan cara beranak disebut ….

A. ovipar

B. vivipar

C. ovovipar

D. ovovivipar


Jawaban:


Hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur disebut ….

A. ovipar

B. vivipar

C. ovovipar

D. ovovivipar


Jawaban:


Brunei menjadi negara di Asia Tenggara yang memiliki pendapatan perkapita tertinggi dari sektor ….

A. pertanian

B. minyak bumi

C. gas alam

D. pariwisata


Jawaban:


Penghasilan utama Thailand adalah sektor ….

A. pertanian

B. minyak bumi

C. gas alam

D. pariwisata


Jawaban:


Oleh-oleh dari Sidoarjo yaitu ….

A. getuk goreng

B. gudeg

C. ikang bandeng asap

D. ikan asin


Jawaban:


Yang tidak termasuk ke dalam penerapan sila kelima Pancasila yaitu ….

A. bersikap adil

B. menghormati hak hak orang lain

C. suka memberi pertolongan

D. tidak suka bekerja keras


Jawaban:


Sungai yang mengalir di Kamboja yaitu ….

A. Sungai Amazon

B. Sungai Nil

C. Sungai Mekong

D. Sungai Citanduy


Jawaban:


Yang tidak termasuk hewan ovipar yaitu ….

A. ayam

B. bebek

C. burung

D. kucing


Jawaban:


Ayam petelur dipelihara untuk dimanfaatkan ….

A. telurnya

B. dagingnya

C. bulunya

D. kukunya


Jawaban:


Ayam potong dipelihara untuk dimanfaatkan ….

A. telurnya

B. dagingnya

C. bulunya

D. kukunya


Jawaban: