Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PH Sejarah 2 SMA Kelas 10 / Soal no. 15 dari 22

Di bawah ini, manakah yang termasuk sifat-sifat Sejarah …

A. Peristiwa Masa Lampau, Manusia, Ruang dan Waktu

B. Manusia, Ruang dan Waktu

C. Unik, Penting dan Abadi

D. Terjadi sekali, dikenang sepanjang masa

E. Peristiwa masa lampau yang berdaitan dengan manusia

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #114972 : Kuis Harian IPS SD Kelas 4

Berikut mata pencarian sebagian besar penduduk di kota, kecuali …..

A. Pekerja jasa

B. Petani

C. Karyawan

D. Buruh pabrik


Soal #59700 : Tema 6 Subtema 1 Pembelajaran 3 - SD Kelas 5

Para petani harus menyesuaikan waktu tanam dengan dengan musim hujan agar tanamannya dapat tumbuh dengan ….

A. baik

B. kurang baik

C. sehat

D. hancur

Soal #148570 : Sumatif Bahasa Indonesia SD Kelas 5 Tengah Semester Ganjil

Puisi yang setiap awal barisnya dibentuk dari rangkaian huruf yang memberi makna atau pesan puisi disebut ….

A. arsitek

B. akrostik

C. akustik

D. aritmatika


Soal #20123 : a, an, the, Zero Article

Meryl Streep is ____ actress.
a. a
b. an


Materi Latihan Soal Lainnya: