Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PGSD / Soal no. 33 dari 96

Janganlah engkau mendustai sesamamu. Ini adalah contoh norma ……
A. Agama
B. Hukum
C. Kesusilaan
D. Kebiasaan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #15463 : Ujian Semester 1 (UAS) Sosiologi SMA Kelas 10

Sosiologi berasal dari kata Latin socius dan kata Yunani Logos. Socious dalam pengertian sosiologi berarti….
a. sosial
b. kerabat
c. keluarga
d. kawan
e. kawan dan lawan


Soal #129503 : Ulangan 1 Sosiologi SMA Kelas 10


Gambar tersebut menunjukkan penyimpangan dalam bentuk

A. Kriminalitas

B. Penyalahgunaan narkotika

C. Penyimpangan seksual

D. Tawuran

E. Alkoholisme

Soal #226 : Latihan Soal SMA IPS Ekonomi

Diketahui permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Qd = 20 – 2P, pada saat harga Rp. 5,00 barang ditawarkan 30 unit, ketika harga Rp. 6,00 barang ditawarkan 36 unit, maka titik keseimbangan adalah …

a. (2,5; 15)
b. (5; 10)
c. (10; 5)
d. (15; 2,5)
e. (15; 5)


Soal #3641 : Sosiologi Umum

Kelompok kekerabatan mulai luntur dan hubungan erat hanya terjadi pada keluarga inti saja merupakan ciri dari aspek …
a. ekonomi
b. budaya
c. sosial
d. politik
e. mekanis


Materi Latihan Soal Lainnya: