Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Persiapan PTS PAI SMA Kelas 11 / Soal no. 13 dari 20

Memandikan jenazah adalah menyiramkan jenazah dengan air, membersihkan kotorannya, dan mensucikan dari hadas dan najis menurut ketentuan syari’at. Berikut ini hal-hal yang tidak perlu dilakukan dalam persiapan memandikan jenazah yaitu… .

A. menyiapkan tempat tertutup untuk memandikan jenazah

B. menyediakan kain kafan secepatnya

C. jika perlu menyediakan sarung tangan

D. menyiapkan air secukupnya

E. mencampur air dengan bunga tujuh rupa

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #85821 : Pengayaan Bahasa Inggris SD Kelas 4

X : May I borrow your ruler ?

Y : … , Here you are
_
A. Sure

B. Sorry

C. I can’t

D. No, thanks


Soal #28617 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Sosiologi SMA Kelas 11

Serangkaian unsur-unsur sosial yang saling berkaitan dan pengaruh mempengaruhi, sehingga merupakan suatu kesatuan yang berfungsi dan bermakna disebut…
a. sistem
b. norma
c. nilai
d. integrasi
e. aspek-aspek

Soal #123300 : Tema 1 SMP Kelas 7

Proses belajar seumur hidup dalam sosiologi disebut ….

A. Latihan

B. Sosialisasi

C. Pembelajaran

D. Interaksi


Soal #64671 : Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 1

Membersihkan debu sebaiknya dengan lap basah, kalimat tanggapan yang paling tepat adalah……

A. Baik, saya akan melakukannya dengan lap basah

B. Baik, saya akan membersihkan debunya dengan lap basah

C. Baik, saya akan bersihkan supaya bersih


Materi Latihan Soal Lainnya: