Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Perlawanan Bangsa Indonesia terhadap Kolonialisme Belanda - Sejarah SMA Kelas 11 / Soal no. 58 dari 74

Latar belakang Sisingamangaraja XII melakukan perlawanan terhadap Belanda adalah…

A. Belanda mengerahkan pasukanya ke sekitar wilayah Balige

B. Kemarahan Sisingamangaraja karena Belanda memberikan bagian utara kerajaan kepada Kerajaan Aceh

C. Belanda melanggar isi Traktat Sumatera yang telah disepakati sebelumnya

D. Belanda melanggar hukum adat di wilayah Tapanuli

E. Pemberlakuan Politik Liberal dimana pengusaha Eropa bisa menyewa tanah di sekitar Tapanuli dengan harga Murah

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #81735 : Teks Deskripsi - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7

Perhatikan paragraf berikut!

(1) Pantai Kuta terletak di bagian barat Pulau Bali, tepatnya di Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung. Salah satu hal yang membuat pantai ini selalu ramai, selain karena keindahan yang dimiliki, adalah karena letaknya yang strategis. Pantai Kuta terletak tidak jauh dari Bandara Internasional Ngurah Rai. Dari bandara menuju pantai, perjalanan hanya membutuhkan waktu sekitar 15 menit.

(2) Memasuki wilayah pantai, pengunjung akan disambut sebuah gapura megah berbentuk candi bentar. Gapura ini merupakan penanda sisi paling selatan dari kawasan Kuta. Setelahnya, pengunjung akan terpesona dengan garis pantai yang panjang dan hamparan pasir yang lembut.

(3) Melihat ramainya wisatawan yang berkunjung ke pantai ini, akan sulit menyangka bahwa dulunya pantai ini adalah bagian dari jalur transportasi perdagangan. Di masa lalu, Pantai Kuta merupakan pelabuhan dagang yang mempertemukan pedagang asal Bali dengan pedagang dari berbagai daerah. Dari pedagang inilah, berita keindahan Pantai Kuta menyebar.

struktur deskripsi bagian, pada kutipan tersebut terdapat di paragraf nomor . . . .

A. 1

B. 2

C. 1 dan 2

D. 2 dan 3


Soal #153528 : IPAS Bab 6 SD Kelas 4

Salah satu suku yang berada di Sulawesi Selatan adalah …

A. Toraja

B. Tengger

C. Gayo

D. Betawi

Soal #147852 : PAS Bahasa Indonesia SMP Kelas 9 Semester Ganjil

soal nomor 15-16

bacalah pengalan pidato persuasive di bawah ini !

Oleh karena itu, saya menyarankan kepada kita semua untuk pintar -pintar mengatur waktu kita sehingga waktu belajar kita lebih banyak dari waktu bermain. Dengan melakukan hal tersebut secara rutin, saya percaya pendidikan akan betul-betul mengantarkan kita menjadi pemilih hari esok. Sekiranya itulah beberapa hal tentang pentingnya pendidikan, saya tutup pidato saya hari ini dengan mengutip ucapan Filsuf Aristoteles bahwa “Root of education are bitter, but the fruit is sweet”, akar dari pendidikan itu pekat pahit, tapi buahnya sungguh sangat manis.

Isi teks pidato persuasive di atas adalah….

a. Mengajak bermain-main

b. Dampak positif ketika bermain

c. Biarkanlah waktu terbuang percuma untuk bermain

d. Mengatur waktu lebih banyak untuk belajar daripada bermain


Soal #111538 : Profil Pelajar Pancasila SD Kelas 6


Gambar diatas merupakan contoh dari karakter…….

A. Kreatif

B. Mandiri

C. Bernalar Kritis

D. Berkebhinekaan Global


Materi Latihan Soal Lainnya: