Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Peran kewirausahaan dalam membangun ekonomi Indonesia - IPS Ekonomi SMP Kelas 7 / Soal no. 12 dari 21

Berikut ciri-ciri dari manusia wirausaha yaitu….

A. tidak ada keterampilan wiraswasta

B. tidak punya sikap mental wiraswasta

C. mempunyai kepribadian yang lemah

D. memiliki kepekaan terhadap arti lingkungan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #143614 : UTS Biologi SMA Kelas 11

Bagian sel tumbuhan apakah yang bersifat semipermeabel?

A. Inti sel

B. Dinding sel

C. Membran sel

D. Plasma sel


Soal #38560 : Eropa Pada Abad Pertengahan

Faktor yang mendorong timbulnya Revolusi lndustri di lnggris, yaitu ditemukannya ….
A. mesin tenun oleh Cartwright
B. mesin uap oleh James Watt
C. mesin pinta loleh Arkwright
D. kapal api oleh Robert Fulton
E. telepon oleh Alexander Graham Belt

Soal #94844 : Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 1

Santi mampu merawat sayuran hingga tumbuh subur Dina bisa memuji Santi dengan ucapan ….

A. Santi kamu pintar sekali merawat sayuran

B. Santi kamu suka sekali makan sayuran

C. Santi ajari aku menanam sayuran


Soal #138413 : Kuis Bahasa Indonesia SMP Kelas 9 Semester Ganjil

Perhatikan kutipan pidato berikut!

Teman-teman yang Berbahagia,

Menjaga Kebersihan Lingkungan adalah cara terbaik dalam mencegah berbagai penyakit yang mengintai pada musim hujan seperti sekarang. Menjaga kebersihan lingkungan dapat dimulai dari membersihkan sekolah kita tercinta, SMP N 4 Mojokerto. Apabila sekolah kita bersih maka orang lainpun tak segan untuk mencontoh kebiasaan baik kita dalam membersihkan sekolah kita ini. Dan kita sebagai penghuni sekolah ini juga terkena dampak positifnya yaitu kegiatan belajar mengajar menjadi nyaman karena lingkungan sekolah kita bersih.

Gagasan kutipan pidato di atas adalah . . . .

A. Cara terbaik menjaga kebersihan lingkungan sekolah

B. Cara terbaik mencegah berbagai penyakit yang mengintai

pada musim hujan

C. Cara menjaga kebersihan lingkungan untuk mencegah

berbagai penyakit

D. Dampak positif menjaga kebersihan lingkungan sekolah


Materi Latihan Soal Lainnya: