
Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
Latihan soal pilihan ganda Penjaskes PJOK SMP Kelas 8 dan kunci jawaban.
Tujuan gerak menangkis adalah …..
A. Membendung setiap pukulan dan tendangan
B. Menghindari serangan lawan
C. Menghindari tebasan lawan
D. Menghindari tendangan lawan
Jawaban:
Berikut ini yang tidak termasuk teknik elakan adalah …..
A. Elakan bawah
B. Elakan belakang
C. Elakan mundur
D. Elakan samping
Jawaban:
Pukulan yang dilakukan seperti smash disebut …
A. Dropshot
B. Lob
C. Netting
D. Drive
Jawaban:
Dalam pencak silat teknik tendangan yang masuk sasaran mendapat nilai …..
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
Jawaban:
apakah kecanduan video game sama dengan kecanduan narkoba ….
A. sama
B. tidak sama
C. jelas sama
D. sedikit berbeda
Jawaban:
Lamanya waktu bermain sepak bola adalah…
A. 2 x 30 menit
B. 2 x 40 menit
C. 2 x 45 menit
D. 2 x 50 menit
Jawaban:
Posisi pemain yang bertugas sebagai pemain penyerang di namakan dalam permainan sepak bola…
A. libero
B. straiker
C. full back
D. wing back
Jawaban:
Tinggi net untuk putra pada permainan bola voli adalah……….
A. 2,44 m
B. 2,24 m
C. 2,43 m
D. 2,37 m
Jawaban:
Ukuran lapangan permainan bola voli….
A. 18 m x 18 m
B. 9 m x 18 m
C. 9 m x 9 m
D. 8 m x 18 m
Jawaban:
Jarak tendangan penalti dengan garis gawang adalah …
A. 9 meter
B. 10 meter
C. 11 meter
D. 12 meter
Jawaban:
Pertandingan pencak siat di tentukan dengan …..
A. Game
B. Set
C. Babak
D. Regu
Jawaban:
Induk organisasi bola voli Nasional adalah….
A. PBSI
B. PERBASI
C. PBVSI
D. PVBSI
Jawaban:
Pelindung badan yang di gunakan oleh pesilat pada waktu pertandingan disebut …..
A. Body protector
B. Body building
C. Body language
D. Body countack
Jawaban:
Nama Induk Organisasi Sepak bola dunia
A. PSSI
B. FIFA
C. IAAF
D. IFA
Jawaban:
Jenis teknik yang digunakan dalam permainan sepak bola adalah …….
A. Smash
B. dribble
C. Passing
D. lay up
Jawaban:
Tinggi net untuk putri pada permainan bola voli adalah….
A. 2,24 m
B. 2,33 m
C. 2,43 m
D. 2,37 m
Jawaban:
Induk organisasi pencak silat Indonesia adalah …..
A. Pesilat
B. IPSI
C. PRSI
D. Persinas
Jawaban:
Lompat tinggi merupakan salah satu cabang dari olah raga…………
A. Permainan
B. Melempar
C. Beladiri
D. Atletik
Jawaban:
Servis dengan pukulan melambung tinggi ke belakang disebut …
A. Lob service
B. Flick service
C. Drive service
D. Overhead service
Jawaban:
Pukulan overhead yang meluncur dekat net dan jatuh di depan lapangan lawan disebut …
A. Netting
B. Backhand
C. Servis
D. Smash
Jawaban:
Dalam permainan sepak bola, pergntian pemain dapat dilakukan pada saat…
A. bola mati
B. terjadi cedera sedang berlangsung
C. terjadi pelanggaran
D. bola keluar lapangan
Jawaban:
Posisi wasit pada waktu tendangan sudut adalah
A. Di depan gawang
B. Di belakang gawang
C. Di samping kipper
D. Di samping gawang
Jawaban:
Dasar yang bisa menghasilkan pukulan berkualitas dalam bulu tangkis adalah apabila dilakukan dalam posisi baik disebut …
A. Lob
B. Drpshot
C. Drive
D. Footwork
Jawaban:
Gerakan yang di tunjukkan oleh pemain pada gambar diatas adalah gerakan…
A. Service
B. Passing bawah
C. Passing atas
D. Block
Jawaban:
Posisi perkenaan bola yang benar dalam teknik menyundul bola (heading) adalah
A. Kepala bagian tengah
B. Kepala bagian depan (kening)
C. Kepala bagian belakang
D. Kepala bagian ata
Jawaban:
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kuis PAI SD Kelas 1
- Perkalian dan Pembagian - Matematika SD Kelas 2
- PPKn Tema 7 SD Kelas 3
- Mapel IPS SMP Kelas 8
- Interval Nada - Seni Budaya SD Kelas 6
- PTS Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- Administrasi Infrastruktur Jaringan (AIJ) - TIK SMK TKJ Kelas 12
- Besaran dan Satuan - Fisika SMP Kelas 7
- Ulangan Fiqih MI Kelas 3
- PTS SKI (Sejarah Kebudayaan Islam) Semester 2 Genap MI Kelas 4
Tentang LatihanSoalOnline.com
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.