Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Penjaskes PJOK Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12 / Soal no. 16 dari 35

Siasat yang dilakukan sebelum melakukan pertandingan, seperti menganalisis situasi tempat/lapangan, ketinggian, peralatan, dan makanan (non-teknis), penginapan, transportasi lokal, tipe lawan, karakter penonton, sistem pertandingan, pola, tipe bertahan, dan menyerang, baik yang bersifat individu, maupun tim/grup (teknis), biasa disebut . . .

A. taktik

B. strategi

C. formasi

D. teknik

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #140585 : PH Sosiologi 2 SMA Kelas 10

Siswa kelas 12 suatu SMA mengikuti ceramah seorang motivator dan menuruti apa yang disarankan untuk menggapai sukses menuju masa depan yang cemerlang melalui kejujuran dan integritas diri yang kuat. Para siswa merasakan manfaat dari ceramah tersebut karena menumbuhkan rasa percaya diri dan keyakinan diri yang tinggi. Factor yang memengaruhi interaksi social pada ilustrasi tersebut termasuk ….

A. Imitasi

B. Empati

C. sugesti

D. Simpati


Soal #86082 : Ulangan Harian Matematika SD Kelas 3

2 Kg sama dengan…Ons

A. 10

B. 20

C. 30

D. 40

Soal #85088 : PTS 1 PPKn SD Kelas 5

Musyawarah dimulai jika peserta musyawarah telah memenuhi penetapan jumlah minimum anggota yang harus hadir pada saat musyawarah, atau disebut juga …

A. mencapai forum

B. mencapai formasi

C. mencapai kuorum

D. mencapai kuota


Soal #53018 : Latihan PAS 1 PAI SD Kelas 5

Contoh hormat dan patuh kepada guru adalah ….

A. Mengejeknya

B. Berbicara dengan sikap santun

C. Sombong

D. Berkata kasar


Materi Latihan Soal Lainnya: