Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Penjaskes PJOK Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12 / Soal no. 16 dari 35

Siasat yang dilakukan sebelum melakukan pertandingan, seperti menganalisis situasi tempat/lapangan, ketinggian, peralatan, dan makanan (non-teknis), penginapan, transportasi lokal, tipe lawan, karakter penonton, sistem pertandingan, pola, tipe bertahan, dan menyerang, baik yang bersifat individu, maupun tim/grup (teknis), biasa disebut . . .

A. taktik

B. strategi

C. formasi

D. teknik

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #85088 : PTS 1 PPKn SD Kelas 5

Musyawarah dimulai jika peserta musyawarah telah memenuhi penetapan jumlah minimum anggota yang harus hadir pada saat musyawarah, atau disebut juga …

A. mencapai forum

B. mencapai formasi

C. mencapai kuorum

D. mencapai kuota


Soal #53018 : Latihan PAS 1 PAI SD Kelas 5

Contoh hormat dan patuh kepada guru adalah ….

A. Mengejeknya

B. Berbicara dengan sikap santun

C. Sombong

D. Berkata kasar


Materi Latihan Soal Lainnya: