Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Pengayaan Tema 8 SD Kelas 5 / Soal no. 22 dari 28

Salah satu unsur penting dalam lingkungan adalah air. Air sangat diperlukan bagi kehidupan di bumi. Air banyak bermanfaat bagi kehidupan manusia, hewan, dan tumbuhan. Manusia membutuhkan air untuk minum, mencuci, mandi, sarana transportasi dan masih banyak lagi. Air dimanfaatkan hewan untuk minum dan menunjang proses metabolisme tubuhnya. Tumbuhan juga membutuhkan air. Air digunakan sebagai media untuk melakukan fotosintesis.

Pokok pikiran bacaan di atas adalah ….

A. Manfaat air

B. Bumi

C. Lingkungan

D. Manusia

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #119856 : Remedial PAS Prakarya SMP Kelas 8


Gambar ini merupakan perkembangan media komunikasi saat manusia mengenal tulisan dan menggunakan bahan ini yang disebut ….

A. blok kayu

B. sistem cap

C. serat papyrus

D. hieroglif


Soal #101647 : Persiapan PTS PPKn SD Kelas 2

Semua anggota dalam regu pramuka harus . . . .

A. kompak

B. malas

C. ribut

Soal #10689 : Ujian Nasional Bahasa Inggris SMA Kelas 12 Tahun 2015

Arrange the folloing phrases or sentences into the correct order !

1. Then little the branches with wire

2. Make sure to shape it as you want

3. Finnally bonsai will grow well

4. When the tree is order, wire is removed

5. You take a healthy young tree, almost all kind of tree will be possible

6. After that given plenty of fertilized, and cut the branches regulary to be shorter

The correct arrangement is ….

A. 2-5-4-1-6-3

B. 4-5-1-6-2-3

C. 2-1-4-5-6-3

D. 5-2-1-6-4-3

E. 5-1-2-4-6-3


Soal #71159 : PH Bahasa Inggris Semester 2 Genap SD Kelas 1

How many prawns are there?

A. There are four prawns

B. There is five prawns

C. There are six prawns


Materi Latihan Soal Lainnya: