Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Pengayaan Sejarah SMA Kelas 11 / Soal no. 19 dari 31

Saat Portugis mendarat di Ternate awalnya diterima dengan baik, namun seiring berjalannya waktu terjadi perlawanan oleh rakyat yang disebabkan oleh …

A. Portugis melakukan kerjasama dengan Maluku secara sepihak

B. Portugis melakukan perjanjian rahasia dengan Ternate

C. Portugis dalam melakukan perdagangan melakukan politik monopoli

D. Portugis secukupnya melakukan perdagangan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #68137 : PTS Bahasa Inggris Semester 2 Genap SD Kelas 6

A famouse beach in Gresik is ….

A. Kute

B. Kenjeran

C. Parangtritis

D. Delegan


Soal #146640 : Kuis PAI 1 SMA Kelas 11

Aturan mencakup segala aspek kehidupan, dan karena itu setiap muslim wajib mentaati semua aturan-aturan Allah Swt. yang terdapat dalam Al-Qur’an, hal ini disebabkan … .

A. manusia tidak dapat membuat aturan

B. setiap pekerjaan yang dilakukan harus ada aturan

C. untuk meringankan manusia dalam bergaul dengan sesama

D. aturan Allah Swt. itulah yang terbaik dan sesuai dengan kebutuhan

E. harus ada sikap saling menghargai terhadap adanya aturan hidup

Soal #18344 : Simple Present Tense

It … most of the time.

  1. happen
  2. happens


Soal #104718 : Kuis PPKn Tema 1 SD Kelas 6

sebelum pembelajaran di mulai dikelas afgan dan teman teman selalu melaksanakan doa menurut kepercayaan dan keyakinan masing-masing .sikap yang dilakukan afgan dan teman-teman termasuk penerapan pancasila sila ke…

A. pertama

B. kedua

C. ketiga

D. keempat


Materi Latihan Soal Lainnya: