Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAT Sosiologi SMA Kelas 10 / Soal no. 41 dari 66

Perhatikan beberapa kondisi sosial berikut!

1) Siswa berprestasi berasal dari sekolah terpencil

2) Adanya gubernur muda dan berprestasi di daerah tertentu

3) Indonesia dengan ribuan pulau dan bahasa yang berbeda

4) Banyaknya jenis pekerjaan yang disebabkan iklim yang berbeda

Dari kondisi sosial masyarakat tersebut yang termasuk latar belakang terbentuknya masyarakat multikultural adalah ….

A. 1) dan 2)

B. 1) dan 3)

C. 2) dan 4)

D. 3) dan 4)

E. 1) dan 4)

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #61771 : Seni Budaya SD Kelas 6

Patung dekoratif ini terbuat dari bahan Clay. Clay dibuat dari bahan, kecuali …

A. Tepung terigu, kanji, beras

B. Natrium benzoat

C. Lem kayu

D. Air


Soal #125392 : Kuis Tema 6 Subtema 2 SD Kelas 5

Hak untuk mendapatkan penghidupan yang layak merupakan pasal …

A. Pasal 27 ayat 1

B. Pasal 29 ayat 1

C. Pasal 27 ayat 2

D. Pasal 29 ayat 2

Soal #484 : Soal Geografi SMA Kelas XII Semester 1

Skala yang dinyatakan dengan kalimat disebut….
a. skala verbal
b. skala angka
c. skala garis
d. skala grafis
e. skala inci


Soal #64458 : PAI MID Semester 2 Genap SD Kelas 4

Kita harus selalu melaksanakan semua perintah Allah dan menjauhi semua larangan-Nya. Agar dapat surganya, kita harus…

A. Iman kepada malaikat Ridwan

B. Iman kepada malaikat Malik

C. Iman kepada malaikat Munkar Nakir

D. Iman kepada malaikat Raqib dan Atid


Materi Latihan Soal Lainnya: