Latihan Soal Online

PAT PAI Semester 2 Genap SMA Kelas 11

Latihan 37 soal pilihan ganda PAT PAI Semester 2 Genap SMA Kelas 11 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Sejarah Peradaban Islam terbagi menjadi Tiga Periodisasi, yaitu klasik, Pertengahan dan Modern. Sejarah Peradaban Islam pada periode klasik yaitu antara ….

A. 600 M – 1000 M

B. 650 M – 1250 M

C. 1250 M – 1500 M

D. 1250 M– 1800 M

E. 1500 M – 1800 M


Jawaban:


Di India terdapat bangunan arsiktektur yang megah berupa makam yang yang diberi nama……

A.   Taj Mahal

B. Taj Murah

C.  Taj kapoor

D.  Menhir

E. Dolmen


Jawaban:


Gerakan pembaharuan wahabi di bidang tauhid dipelopori oleh tokoh ulama Islam bernama ….

A.  Jamaluddin al-Afghani

B. Muhammad bin Abdul wahab

C. Imam Syafi’i

D. Muhammad Iqbal

E. Muhammad ‘Abduh


Jawaban:


Berikut yang bukan merupakan hikmah mempelajari sejarah Islam pada masa kejayaan adalah….

A. Mencintai ilmu pengetahuan

B. Memiliki semangat juang yang tinggi

C. Mengeratkan hubungan antarsesama muslim

D. Menjunjung tinggi etika, moral dan ilmu pengetahuan

E. Merasa sombong karena Islam pernah berjaya


Jawaban:


Sering seorang siswa membeda-bedakan fungsi antara orang tua dan guru, padahal fungsi keduanya hampir sama. Di bawah ini adalah fungsi orang tua dan guru yang sama, kecuali ….

A. mendidik dan mengajari

B. membina dan merawat

C. merawat hingga ia mandiri

D. memberi makan untuk pertumbuhan

E. menjadi tempat mengadu


Jawaban:


Melebihkan jumlah pengembalian pinjaman dari jumah pinjaman termasuk contoh …

A. untung

B. rugi

C. halal

D. riba

E. timbang


Jawaban:


Bebas memutuskan antara meneruskan atau membatalkannya

A. Ijab qabul

B. Riba

C. Khiyar

D. Utang Piutang

E. Sewa Menyewa


Jawaban:


Yang bukan rukun jual beli adalah …

A. Penjual

B. Pembeli

C. Tawar menawar

D. alat untuk menukar barang

E. Barang yang diperjual belikan


Jawaban:


Cara untuk mengubah pola pikir umat Islam dari keterbelakangan adalah pendidikan. Hal ini secara jelas dikemukakan oleh…

A. Al-Tahtawi

B. Rasyid Ridha

C. Syah Ahmad Khan

D. Muhammad Ali Pasya

E. Jamaluddin Al Afgani


Jawaban:


Orang tua yang harus dihormati terlebih dahulu adalah ….

A. nenek

B. kakek

C. ibu

D. bapak

E. paman


Jawaban: