Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAT IPS Semester 2 Genap SMP Kelas 8 / Soal no. 11 dari 19

Pak Haris memiliki rumah seluas 50 m2 yang berdiri di atas sebidang tanah seluas 100 m2. Diketahui harga bangunan tersebut adalah Rp 2.000.000, sedangkan harga tanah tersebut adalah Rp 2.000.000. PBB yang harus dibayarkan oleh Pak Haris adalah….

A. Rp. 300.000

B. Rp. 400.000

C. Rp. 500.000

D. Rp. 600.000

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #129227 : PPKn Bab 4 SMA Kelas 10

Hubungan yang didasarkan pada tingkat jenjang pada pemerintah disebut dengan hubungan….

A. Hubungan Fungsional

B. Hubungan Struktural

C. Hubungan Nasional

D. Hubungan Antar Pemerintah

E. Hubungan Hierarkis


Soal #46024 : Fiqih MTs Kelas 8

Dalam melakukan sujud, suci dari hadas dan najis termasuk ….

A. Syarat sah

B. Sunah

C. Rukun

D. Makruh

Soal #86841 : UN (Ujian Nasional) Geografi SMA Kelas 12

berikut ini yang termasuk ke dalam planet inferior adalah

A. merkurius dan venus

B. merkurius dan mars

C. bumi dan mars

D. venus dan bumi


Soal #127200 : PTS Tematik SD Kelas 4

Berikut ini yang bukan merupakan gerakan Bungong Jeumpa yaitu ….

A. gerak tangan

B. gerak kaki

C. gerak pinggang

D. gerak dahi


Materi Latihan Soal Lainnya: