Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAT IPA SMP Kelas 7 / Soal no. 20 dari 24

Paru-paru seorang pasien setelah dianalisis ternyata ditemukan bakteri Mycobacteriumtuberculosis. Pasien tersebut terserang penyakit …

A. TBC

B. kanker paru-paru

C. Peneumonia

D. asma

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #124699 : UH Sejarah Bab 4 SMA Kelas 12

peristiwa yang terjadi pada tanggal 12 Mei 1998 adalah ….

A. Suharto berangkat keluar Negeri

B. Penembakan mahasiswa Trisakti

C. Mahasiswa menduduki gedung DPR/MPR

D. Suharto Turun dari Jabatan


Soal #75094 : Ulangan IPS Semester 2 Genap SMP Kelas 7

Kebutuhan berdasarkan waktu terdiri atas kebutuhan sekarang dan kebutuhan pada masa mendatang, contoh pemenuhan kebutuhan pada masa mendatang ditunjukkan oleh pernyataan…

A. Pak Arif menabung untuk biaya sekolah anaknya

B. Pak Agus membeli mobil dari hasil menabung

C. Sari berolahraga setiap pagi agar tubuhnya sehat

D. Dito menggunakan payung pada saat hujan

Soal #157679 : STS Sosiologi SMA Kelas 10

Dalam menulis rancangan penelitian, peneliti harus mengemukakan alasan dipilihnya suatu masalah atau topik yang akan dijadikan bahan penelitian. Hal tersebut ditullis pada bagian…

A. Latar belakang masalah

B. tujuan penelitian

C. Pertanyaan penelitian

D. Perumusan masalah

E. manfaat penelitian


Soal #109641 : IPS Bab 2 SMP Kelas 9

Globalisasi tentunya akan memberikan dampak di setiap bidang kehidupan. Di bawah ini yang merupakan contoh upaya dalam menghadapi globalisasi di bidang teknologi dan pendidikan adalah ….

A. mengandalkan internet untuk mengerjakan ujian

B. mengakses internet hingga larut malam dan mengantuk di ruang kelas

C. menggunakan smartphone untuk mengakses resep masakan

D. pemakaian smartphone untuk menggali informasi dalam proses pembelajaran


Materi Latihan Soal Lainnya: