Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAT Biologi SMA Kelas 12 / Soal no. 24 dari 50

Burung finch di kepulauan Galapagos menurut sejarah evolusinya berasal dari Amerika Selatan. Setelah beberapa generasi paruh burung Finch menunjukan variasi pada bentuk dan ukuran. Proses terjadinya variasi pada paruh burung finch merupakan ….

A. peristiwa seleksi alam sehingga terbentuk llebih dari stu jenis paruh, paruh panjang dan runcing disesuaikan makanan berupa serangga, paruh tebal dan pendek disesuaikan dengan jenis makanan berupa biji-bijian dan sebagainya

B. adaptasi konvergen sehingga memiliki struktur paruh yang sama dengan moyangnya, paruh panjang dan runcing disesuaikan makanan berupa serangga, paruh tebal dan pendek disesuaikan dengan jenis makanan berupa biji-bijian dan sebagainya

C. seleksi buatan yang dilakukan manusia pada burung finch sehingga bentuk paruh burung finch berubah sesuai dengan makannya

D. adaptasi terhadap jenis makanan yang berbeda, paruh panjang dan runcing disesuaikan makanan berupa serangga, paruh tebal dan pendek disesuaikan dengan jenis makanan berupa biji-bijian dan sebagainya

E. adapatasi terhadap jenis makanan yang sama, paruh panjang disesuaikan makanan berupa biji-bijian, paruh tebal dan pendek disesuaikan dengan jenis makanan berupa madu dan sebagainya

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #36536 : Ulangan Harian PAI - SMA Kelas 11 Semester 1 Ganjil

menurut al Mawardi, ulil amri berarti dua sahabat nabi yaitu ….

A. Umar bin Khatab dan Abu Bakar as-Shiddiq

B. Abu Bakar as-Shiddiq dan Utsman bin Affan

C. Abu Bakar as-Shiddiq dan sayidina Ali

D. Umar bin Khatab dan Utsman bin Affan

E. Utsman bin Affan dan Sayyidina Ali


Soal #40880 : PPKn SD Kelas 4

Cindy dan teman-temannya bekerja sama melaksanakan tugas piket kelas. Tugas Cindy menjadi lebih …

A. Berat

B. Rumit

C. Lama

D. Ringan

Soal #124654 : Kuis Antropologi SMA Kelas 10

Indonesia berpedoman kepada nilai budaya…

A. barat

B. timur

C. komunis

D. liberal

E. sosialis


Soal #1289 : Geografi SMA Kelas XI Semester 1

Negara yang memiliki hutan hujan tropis terluas di dunia adalah ….
a. Amerika Serikat
b. Rusia
c. Indonesia
d. Cina
e. Brasil


Materi Latihan Soal Lainnya: