Penulisan kalimat berikut, yang benar adalah …
A. Pada Hari Minggu, 11 Desember 2020 digelar acara Festival permainan tradisional di Taman Mini Indonesia Indah
B. Pada hari Minggu, 11 Desember 2020 di gelar acara Festival permainan tradisional di Taman Mini Indonesia Indah
C. Pada hari Minggu, 11 Desember 2020 digelar acara Festival Permainan Tradisional di Taman Mini Indonesia Indah
D. Pada hari Minggu, 11 Desember 2020 digelar acara festival permainan tradisional di Taman Mini Indonesia Indah

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #504 : Soal Geografi SMA Kelas XII Semester 1Menurut bentuknya, simbol pada peta diklasifikasikan menjadi…..
a. titik, lingkaran, dan garis
b. titik, segitiga, dan bujur sangkar
c. titik, garis, dan piktorial
d. titik, garis, dan bidang
e. titik, bidang, lingkaran, dan garis
› Soal #16443 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS / MID) IPA SD / MI Kelas 4
Piring yang dilempar jatuh kemudian pecah, hal itu membuktikan bahwa ….
a. Gaya dapat mengubah bentuk benda
b. Gaya dapat membuat benda diam menjadi bergerak
c. Gaya dapat membuat benda bergerak menjadi diam
d. Gaya dapat mengubah arah benda
Usia pensiun bagi pegawai hakim adalah ….
A. 60
B. 58
C. 56
D. 62
E. 54
› Soal #87744 : Bahasa Indonesia SMA Kelas 12 KD 3.1 sd. 3.4
Metode pidato dilakukan dengan membuat persiapan secara garis besar disebut … .
A. Metode impromtu
B. Metode menghafal
C. Metode Naskah
D. Metode Ekstemporan
E. Metode Membaca
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Akidah Akhlak Bab 1 dan 2 MTs Kelas 9
- UH Tema 2 SD Kelas 5
- Pengayaan PPKn SMA Kelas 10
- Kuis IPA Bab 1 SMP Kelas 8
- Kuis Seni Budaya SMP Kelas 8
- Kuis PPKn SMA Kelas 11
- Otot dan Gangguan Sistem Gerak - IPA SMP Kelas 8
- Substansi Genetik - Biologi SMA Kelas 12
- Permainan Kasti - Penjaskes PJOK SD Kelas 4
- Kuis Fiqih MI Kelas 2
