Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAT Bahasa Indonesia SMP Kelas 8 / Soal no. 18 dari 53

(1) Susu bermanfaat bagi kesehatan kita. (2) Dengan meminum susu, tubuh akan menjadi sehat dan kuat. (3) Susu banyak mengandung kalsium dan protein yang sangat bermanfaat bagi tubuh kita. (4) Oleh karena itu, ayo kita minum Susu Sehat. (5) Susu Sehat adalah susu yang mempunyai segudang manfaat dengan kandungan vitamin dan mineral yang lebih banyak. (6) Marilah, ganti susu yang kita konsumsi dengan Susu Sehat. (7) Jadilah sehat dan kuat. (Disadur dari: Ika Setiyaningsih, Bahasa Indonesia, Intan Pariwara, 2019)Pernyataan ajakan pada teks persuasi tersebut ditunjukkan oleh kalimat….

A. 1 dan 2

B. 3 dan 5

C. 4 dan 6

D. 6 dan 7

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #29557 : Soal Ujian Tengah Semester 2 Genap (MID/UTS) Bahasa Inggris SD/MI Kelas 6

Aryo is a student. Today he is sick. He does not go to school. His mother takes him to the doctor The doctor is Mr. Adi, He examines Aryo. He says that Aryo has a fever. He has to go to the hospital. The hospital is in the city. Arya’s mother and Aryo go there by car. Aryo must stay in the hospital until he gets well. The doctors and the nurses are very patient
————-

Aryo must stay in the …. until he gets well.
a. home
b. school
c. hotel
d. hospital


Soal #54145 : PAS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 9

Negara di bawah ini yang mendapat sebutan “The New Industry Countries” yaitu …

A. Korea Selatan dan Malaysia

B. Korea Selatan dan Singapura

C. Korea Selatan dan Brunei Darussalam

D. Korea Selatan dan Filipina

Soal #125107 : Rekayasa - Prakarya SMP Kelas 9

Berikut ini merupakan Fungsi Utama Kapasitor 1. Sebagai Penyaring (filter) 2. Sebagai penentu listrik 3. Sebagai Pembangkit Pulsa (frekuensi) 4. Sebagai Penggeser Pulsa 5, Sebagai Penggeser Phasa 6. Sebagai Coupling Fungsi yang benar ditunjukan oleh nomor ….

A. 1, 2 dan 3

B. 1, 2 dan 4

C. 3, 4 dan 5

D. 3, 5 dan 6


Soal #51860 : Bab Sujud - PAI SMP Kelas 8

Tata cara melaksanakan sujud sahwi

A. Setelah membaca tasyahud akhir, kemudian sujud diiringi dengan takbir. Di dalam sujud, membaca sujud sahwi.

B. Duduk seperti duduk antara dua sujud (tdk baca apapun)

C. Sujud dan membaca sujud sahwi lagi kemudian Duduk lagi dan memberi salam.

D. jawaban benar semua


Materi Latihan Soal Lainnya: