Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAT Bahasa Indonesia SD Kelas 5 KD 3.3 dan KD 3.9 / Soal no. 8 dari 19

Berikut yang termasuk bagian penutup surat undangan adalah …

A. Kepada Yth,

B. Salam hormat

C. Demikian undangan ini saya sampaikan

D. Dengan ini, kami mengharapkan kehadiran Bapak/ Ibu/ Saudara.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #105851 : Musik Daerah - Seni Budaya SMP Kelas 8

Tembang dolanan yang mempunyai arti bahwa kita harus mensyukuri alam ciptaan Tuhan berjudul…

A. Jaranan

B. Padhang Wulan

C. Sluku-Sluku Bathok

D. Ilir-Ilir


Soal #33073 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 10

Asas wawasan nusantara yang menyatakan bahwa dengan memiliki keberanian berpikir, berkata, dan bertindak sesuai realita serta ketentuan yang benar meskipun itu pahit dan kurang enak didengarnya merupakan pengertian dari asas ….

A. asas keadilan

B. asas kejujuran

C. asas solidaritas

D. asas kerjasama

E. asas kepentingan yang sama

Soal #149289 : Sumatif PAI SMP Kelas 7

Perhatikan tabel berikut !

Yang merupakan pasangan bacaan zikir yang benar adalah….

A. 1-A, 2-B, 3-C, 4-D

B. 1-B, 2-C, 3-D, 4-A

C. 1-C, 2-D, 3-A, 4-B

D. 1-D, 2-C, 3-B, 4-A


Soal #34039 : Bahasa Inggris SD MI Kelas 5

Father ….. home at four p.m yesterday.

A. Arrive

B. Arrived

C. Arrives

D. Arriving


Materi Latihan Soal Lainnya: