Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAS PKn SMP Kelas 7 / Soal no. 35 dari 50

Pernyataan

1) Menghormati guru

2) Membantah nasehat guru

3) Datang kesekolah tepat waktu

4) Meninggalkan sekolah tanpa ijin

5) Mengerjakan tugas sekolah dari bapak/ibu guru

6) Menjaga kebersihan di kelas dan di lingkungan sekolah

Contoh perbuatan yang sesuai dengan norma di lingkungan sekolah ditunjukkan nomor….

A. 1, 2, 4, dan 5

B. 1, 3, 5, dan 6

C. 2, 3, 4, dan 6

D. 2, 3, 5, dan 6

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #89418 : Ulangan SD Kelas 3

Ketika kita bertepuk tangan maka terdengar bunyi. Pada peristiwa tersebut terjadi perubahan …

A. energi listrik menjadi energi bunyi

B. energi bunyi menjadi energi gerak

C. energi gerak menjadi energi bunyi

D. energi gerak mnjadi enegi kimia


Soal #79485 : Remedial Prakarya SMP Kelas 7

Bahan pembuatan miniatur rumah yang pada awal keberadaannya dimanfaatkan sebagai bahan isolator pada bahan konstruksi bangunan adalah…..

A. Styrofoam

B. Stik es krim

C. Korek api

D. . Kardus

Soal #108342 : PH Seni Musik - Seni Budaya SMA Kelas 11

Keras atau lembutnya sebuah bunyi pada teori musik diatur dalam hal yang disebut ….

A. Tone

B. Pictch

C. Meter

D. Intensity

E. Notation


Soal #54035 : Tema 3 SD Kelas 3

Contoh benda/barang yang dapat dilipat dengan rapi adalah . . .

A. benda cair

B. kain dan kertas

C. benda yang terbuat dari plastik

D. benda ringan


Materi Latihan Soal Lainnya: