Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAS Geografi SMA Kelas 10 / Soal no. 15 dari 20

Teori Tektonik Lempeng berpendapat bahwa kulit (Litosfer) terdiri atas beberapa lempeng tektonik yang berada di atas lapisan astenosfer. Pergerakan lempeng tektonik yang saling menjauh dinamakan dengan . . .

A. Divergen

B. Konvergen

C. Transform

D. Fault

E. Sesar

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #24012 : Vocabulary

Susan is my comrade and enemy. Does this make sense?

A. Yes
B. No


Soal #52189 : PAT Semester 1 Ganjil Geografi SMA Kelas 12

Angka 3 dan 5 pada gambar sesuai teori sektor adalah…

A. Pusat Perdagangan dan Industri

B. Zona Perdagangan dan kawasan industri

C. Pemukiman Kumuh dan rendah

D. pemukiman kelas rendah dan elit

E. pemukiman pedagang dan menengah

Soal #141679 : Permainan Bola Basket - Penjaskes PJOK SMP Kelas 8

Teknik yang dapat digunakan untuk memanfaatkan hasil tembakan bola yang gagal masuk ke dalam keranjang adalah … .

A. rebound

B. passing

C. shooting

D. pivot


Soal #17095 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Seni Budaya SMA Kelas 10

Musik gamelan bertangga nada….
a. diatonis
b. pentatonis
c. mayor
d. minor
e. pathet


Materi Latihan Soal Lainnya: