Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAS Ekonomi SMA Kelas 12 Semester Ganjil / Soal no. 7 dari 32

Saya membeli peralatan kantor seharga Rp350.000,00, dibayar per kas Rp150.000,00, sisanya dibayarkan minggu depan. Pencatatan yang saya kerjakan dalam persamaan akuntansi adalah …

A. peralatan bertambah Rp350.000,00 dan kas berkurang Rp350.000,00

B. peralatan bertambah Rp350.000,00 kas berkurang Rp150.000,00, dan utang bertambah Rp200.000,00

C. peralatan bertambah Rp350.000,00 dan utang bertambah Rp350.000,00

D. peralatan bertambah Rp350.000,00 dan kas berkurang Rp150.000,00

E. peralatan bertambah Rp350.000,00 kas berkurang Rp.200.000,00, dan utang bertambah Rp150.000,00

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #11012 : Ujian Semester 1 Bahasa Indonesia SD / MI Kelas 2

Sinta tidak ingin dihukum oleh Bu guru
Maka ia selalu …
a. Datang terlambat
b. Pulang lebih dahulu
c. Berangkat tepat waktu


Soal #69691 : Akidah Akhlak MI Kelas 6

Asma’ul Husna jumlahnya ada…

A. 30

B. 25

C. 50

D. 99

Soal #104060 : Pre Test PAI SMP Kelas 9

Setelah turun QS. Al Hijr: 94 yang memerintahkan berdakwah secara terang-terangan, Nabi Muhammad SAW. berdakwah secara luas kepada kaum Quraisy.

Dari kisah tersebut, sifat yang dimiliki Nabi Muhammad SAW adalah

A. sidiq

B. Amanah

C. fathonah

D. tabligh


Soal #121953 : PAS Sejarah SMA Kelas 11

Salah satu misi Kedatangan Bangsa Eropa ke Indonesia yaitu untuk mendapat kejayaan yang tak ternilai di negaranya yang biasa disebut..

A. Glory

B. Gospel

C. Gold

D. Vini

E. Vidi


Materi Latihan Soal Lainnya: