Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAS Biologi SMA Kelas 12 / Soal no. 26 dari 32

Gen yang bermutasi dapat diturunkan dari generasi ke generasi berikutnya, jika mutase tersebut terjadi pada sel

A. Kulit

B. tubuh

C. Kelamin

D. darah

E. Rahim

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #151413 : Ulangan Geografi SMA Kelas 12 Semester 2 Genap

Berikut ini adalah contoh dampak negatif pasar bebas bagi Indonesia, kecuali ….

A. meningkatnya ketimpangan pendapatan

B. meningkatnya eksploitasi tenaga kerja

C. meningkatnya kerusakan lingkungan

D. meningkatnya kemandirian ekonomi

E. meningkatnya utang luar negeri


Soal #69545 : Kisi-kisi Ujian Sekolah Biologi SMA Kelas 12

Perhatikan gambar !

Berdasarkan jaring-jaring makanan di samping, peranan X adalah ….
_
A. detritivor

B. herbivor

C. konsumen puncak

D. konsumen tingkat 1 dan 2

E. konsumen tingkat 2 dan 3

Soal #29717 : SD MI > Soal Tentang Lingkaran

Diameter pada gambar ditunjukkan oleh ….
a. OD
b. DE
c. DC
d. AC


Soal #97226 : Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Semester 2 Genap MI Kelas 4

Letak kota Thaif adalah … .

A. sebelah Barat kota Mekkah

B. sebelah Timur kota Mekkah

C. sebelah Tenggara kota Mekkah

D. sebelah Barat daya kota Mekkah


Materi Latihan Soal Lainnya: