Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAS Administrasi Transaksi SMK Kelas 11 / Soal no. 17 dari 30

Berikut disajikan data tentang bukti transaksi:

1. Faktur

2. Kwitansi

3. Surat jalan

4. Nota

5. Wesel

Apabila perusahaan melakukan penjualan secara kredit , maka perusahaan akan membuat bukti transaksi berupa…

A. 1 dan 2

B. 2 dan 3

C. 1 dan 4

D. 2 dan 5

E. 4 dan 5

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #8965 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4

Keuntungan mengikuti koperasi bagi anggotanya adalah sebagai berikut, kecuali ….
a. Memperoleh SHU
b. Dapat memenuhi kebutuhan
c. Dapat memperoleh saham
d. Dapat meminjam modal


Soal #108328 : Remidial PTS IPS SMP Kelas 9

Sekolah-sekolah diJepang libur selama satu bulan pada musim ….

A. Dingin

B. Panas

C. Gugur

D. Semi

Soal #104063 : Pre Test PAI SMP Kelas 9

BERAPA AYAT DALAM SURAT AL-FATIHAH

A. 6

B. 7

C. 8

D. 5


Soal #52420 : PAS Semester 1 Ganjil PAI SD Kelas 2

Orang yang ingkar kepada Allah disebut ….

A. beriman

B. bertakwa

C. kafir


Materi Latihan Soal Lainnya: