Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAI SMP Kelas 8 / Soal no. 63 dari 86

كُلُوْا مِمَّا رَزَقَكُمْ اللَّهُ حَلَلاً طَيِّبًا {انحل:}

Arti yang tepat untuk kalimat yang bergaris bawah adalah ….
_
A. halal lagi baik

B. nikmat dan lezat

C. bergizi

D. halal lagi nikmat

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #60952 : Pidato - Bahasa Indonesia SD Kelas 6

Kami ucapkan terima kasih kepada para hadirin atas kehadirannya. Acara ini kami laksanakan dalam rangka memeriahkan hari jadi SD Tunas II.

Penggalan kalimat di atas adalah sebuah ….
_
A. khotbah

B. iklan

C. pidato sambutan

D. poster


Soal #55303 : PAS PPKn Semester 1 Ganjil SD Kelas 6

Sinta anak seorang pengusaha sukses. Jika orang tuanya bepergian ke luar negeri, Sinta tidak mengharuskan orang tuanya membelikan oleh-oleh yang mahal dari brand luar negeri. Baginya produk Indonesia tak kalah bagus dan berkualitas dibandingkan barang-barang buatan luar negeri. Sikap Sinta merupakan wujud pengamalan Pancasila, sila ke…

A. Kedua

B. Ketiga

C. Keempat

D. Kelima


Materi Latihan Soal Lainnya: