Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Macam-Macam Ekosistem - IPA SD Kelas 5 / Soal no. 25 dari 29

Daerah yang terbentang dari daerah tropik ke sub tropik, curah hujan kurang lebih 25-30 cm pertahun, hujan turun tidak teratur. Merupakan ciri-ciri ekosistem …..

A. gurun

B. padang rumput

C. rawa-rawa

D. hutan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #98140 : Ulangan Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Semester 2 Genap MI Kelas 4

Peristiwa Isra’ Mi’raj terjadi pada tanggal ….

A. 27 Rajab

B. 17 Romadhon

C. 1 Syawwal

D. 10 Dzulhijjah


Soal #79755 : Kalimat - Bahasa Indonesia SD Kelas 2

Andi, Budi dan Dito mengikuti lomba menggambar

Kalimat di atas , adalah contoh kalimat ….
_
A. Ajakan

B. Perintah

C. Pemberitahuan

Soal #140972 : PAT Geografi SMA Kelas 10 Semester Genap

Perhatikan gambar ilustrasi morfologi dasar laut di bawah ini. Relief dasar laut yang ditunjukan angka 3, 5 dan 6 berupa…

A. Basin, palung laut dan gunung laut

B. Pulau, paparan benua dan lereng benua

C. Pungggung laut, goyut dan gunung laut

D. Palung, laut, punggung laut dan basin

E. Zona pasang surut, palung laut dan guyot


Soal #26583 : Ujian Tengah Semester 1 Ganjil UTS MID IPA SMP MTs Kelas 8

Penyakit karena darah sukar membeku adalah … .
A. Thalasemia
B. Varises
C. Anemia
D. Hemofilia


Materi Latihan Soal Lainnya: