Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Sejarah Peminatan 1 SMA Kelas 11 / Soal no. 33 dari 50

Sarekat Islam dalam waktu singkat berkembang dengan pesat, hal ini disebabkan….

A. Mayoritas penduduk Indonesia beragama Islam

B. Keanggotaan SI bersifat terbuka dan merakyat

C. SI dipimpin oleh tokoh-tokoh kharismatik

D. SI bergerak dalam bidang politik dan membantu rakyat

E. SI mendapat perlindungan dari pemerintah Belanda

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #89752 : PTS PAI SMA Kelas 10 MIPA

Malaikat adalah ciptaan Allah yang berasal dari

A. Tanah

B. Api

C. Udara

D. Cahaya


Soal #144392 : PTS Al-Quran Hadits MTs Kelas 9 Semester Ganjil

Mad Lazim dibagi menjadi…

A. 2

B. 4

C. 6

D. 8

Soal #127340 : PTS IPS SD Kelas 5 Semester 1 Ganjil

Perusahaan yang dimiliki dan didirikan oleh pemerintah

A. koperasi

B. BUMN

C. CV

D. Firma


Soal #79155 : Penjas PJOK SMA Kelas 11

Disamping mengembangkan kompenen fisik, senam ritmik berpotensi dapat mengembangkan…

A. Elastisitas otot

B. Ketrampilan gerak dasar

C. Kebugaran jasmani

D. Penurunan berat badan

E. Aktifitas gerak secara menyeluruh


Materi Latihan Soal Lainnya: