Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Sejarah Peminatan 1 SMA Kelas 11 / Soal no. 17 dari 50

Upaya bangsa Belanda untuk memecah belah persatuan rakyat Indonesia dilakukan dengan jalan…

A. Menerapkan Politik Etis

B. Menerapkan Trias Politika

C. Menerapkan Ponali Sanctie

D. Merapkan Politik Devide Et Impera

E. Menerapkan Tanam Paksa

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #34545 : Prakarya SMA Kelas 10

proses pengelolaan strategi dalam hal pembelian, pergerakan dan penempatan material, inventori barang jadi melalui organisasi serta saluran marketing disebut

A. transportasi.

B. Logistik

C. Manajemen transportasi

D. Manajemen logistik

E. Transportasi logistik


Soal #77855 : PKn Tema 8 SD Kelas 3

Contoh sikap yang menyimpang dari pengamalan pancasila sila ke-1 adalah

A. Percaya adanya Tuhan YME

B. Beribadah sesuka hati

C. Menghormati pemeluk agama lain

D. Mau bergaul dengan orang yang berbeda agama

Soal #79267 : PAT IPA Tema 8 dan 9 SD Kelas 5

Berikut ini yang termasuk unsur logam adalah….

A. Oksigen, nitrogen dan kabron

B. Seng, besi dan tembaga

C. Kripton, tembaga dan oksigen

D. Besi, seng dan hidrogen


Soal #146997 : Sistem Ekonomi SMA Kelas 10

Di bawah ini beberapa contoh negara yang menggunakan sistem ekonomi campuran dalam menjalankan kegiatan perekonomiannya yaitu ……

A. Singapura dan Korea Utara

B. India dan Belanda

C. Filipina dan Tiongkok

D. Filipina dan India

E. Malaysia dan Rusia


Materi Latihan Soal Lainnya: