Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Sejarah 3 SMA Kelas 11 / Soal no. 35 dari 38

Untuk menyelamatkan negeri belanda dari kebangkrutan, maka van den bosch mengeluarkan kebijakan baru dengan tujuan untuk mengisi kas negara yang kosong. kebijakan tersebut sering disebut …

A. particuliere landrijen

B. land rent

C. cultuur stelsel

D. cultuur procenten

E. suiker contracten

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #108476 : IPS Tema 2 SD Kelas 5

Pemanfaatan mineral seperti batu bara, timah, dan nikel merupakan contoh usaha di bidang . .

A. Peternakan

B. Industri

C. Pertambangan

D. Pertanian


Soal #145062 : PTS DDP SMK Kelas 10 Semester Ganjil

Berikut merupakan contoh hotel dengan klasifikasi Resort dan berada di kaki gunung _________

A. Pullman Resort Ciawi

B. Salak Hotel Bogor

C. Gede Pangrango Resort

D. Maya Resort Ubud

E. Linggarjati Resort Kuningan

Soal #66554 : IPS Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 5

Hasil dari rapat sidang Panitia 9 menghasilkan rumusan Pancasila yang tercantum pada sebuah piagam bernama …

A. Piagam Jakarta

B. Piagam Palembang

C. Perjanjian Hudaibiyah

D. Perjanjian Linggarjati


Soal #3360 : Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMP/MTs 2013/2014


Materi Latihan Soal Lainnya: