Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis PPKn SMA Kelas 12 / Soal no. 29 dari 40

Perbedaan pasal 27 ayat 3 dengan pasal 30 ayat 1 terletak pada…

A. Pasal 27 ayat 3 harus dilakukan dengan cara menguasai tehnik kemiliteran

B. Pasal 27 ayat 3 tidak semua warga negara bisa menjalankan karena butuh ketrampilan khusus

C. Pasal 27 ayat 3 bisa dilakukan oleh siapapun juga melalui profesi masing-masing

D. Pasal 27 ayat 3 dilakukan oleh TNI –POLRI sebagai kekuatan inti

E. Pasal 27 ayat 3 dilakukan oleh rakyat sebagai kekuatan pendukung

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #145802 : Kuis PBGTM TIK SMA Kelas 11

Apa yang membedakan Java dengan bahasa pemrograman lainnya?

A. Kecepatan eksekusi

B. Platform-independent

C. Keterbacaan kode

D. Kurangnya dukungan untuk OOP

E. Ketersediaan library terbatas


Soal #9862 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD / MI Kelas 6

Bahan kimia yang dipakai manusia untuk membasmi serangga dinamakan ….
a. Fu ngisida
b. Insectisida
c. Anoda
d. Herbisida

Soal #117153 : Kuis PKn SMP Kelas 8

Pada masa penjajahan Hindia Belanda, aspirasi rakyat disuarakan melalui wakil – wakilnya yang duduk di Dewan rakyat (Volksraad). Saat ini di Indonesia, Volksraad setingkat dengan ….

A. DPR

B. DPA

C. BPK

D. MA


Soal #472 : Soal Geografi SMA Kelas XII Semester 1

Garis yang terletak di bagian peta yang berfungsi membatasi peta dengan komponennya disebut….
a. garis tepi peta
b. penunjuk arah
c. skala peta
d. simbol peta
e. garis astronomis


Materi Latihan Soal Lainnya: