Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis PKn SMP Kelas 9 / Soal no. 17 dari 24

pancasila menjadi norma untuk mengatur penyelenggaraan negara berarti pancasila menunjukkan kedudukanya sebagai…

A. jiwa dan kepribadian bangsa

B. pendangan hidup bangsa

C. perjanjian luhur bangsa

D. dasar negara

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #109813 : IPS Tema 3 SD Kelas 5

Seseorang membeli suatu barang dikarenakan melihat iklan di media, hal ini merupakan contoh dari ….

A. sugesti

B. komunikasi

C. imitasi

D. identifikasi


Soal #71848 : US IPS SD Kelas 6

Jenis usaha kelompok yang dikelola atas azas kekeluargaan dengan modal berasal dari simpanan pokok dan simpanan wajib para anggota adalah ….

A. firma

B. koperasi

C. perseroan terbatas

D. persekutuan komanditer

Soal #57931 : Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

kalimat dibawah ini yang mengandung konjungsi temporal adalah …

A. Ambillah bagian batang kayu tersebut, kemudian rendamlah sampai semua bagian tertutup air

B. Perhatikan perubahan yang terjadi selama pemanasan dilakukan

C. Langkah kedua, putarlah keran sampai batas putarnya

D. Balik-balikkan adonan sampai tercampur rata


Soal #155837 : PTS Bahasa Mandarin SMP Kelas 9 Semester 2 Genap

gōngyuán

A. 古代

B. 人们

C. 纸浆

D. 公元


Materi Latihan Soal Lainnya: