Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis PAI SD Kelas 4 Kurikulum Merdeka / Soal no. 19 dari 25

Sikap menghormati orang yang sedang beribadah ditunjukkan dengan cara ….

A. Tidak membuat kegaduhan

B. Memagari tempat ibadah

C. Melarang orang beribadah

D. Membunyikan klakson dengan keras

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #42520 : Prakarya SMP Kelas 9

Materi yang dipelajari dalam prakarya kecuali

A. Budidaya

B. Pengolahan

C. Kerajinan

D. Toleransi


Soal #36351 : Seni Budaya SMA Kelas 11

Alat musik yang menggunakan selaput tipis sebagai sumber bunyi disebut

A. Membranophone

B. Chordophone

C. Idiophone

D. Aerophone

E. Electrophone

Soal #24311 : Vocabulary

Insouciant

A. Smiling; pleasant
B. Bloody
C. Not worried; calm; cool


Soal #127446 : PTS IPS SD Kelas 5 Semester Ganjil

Penduduk yang tinggal di daerah sekitar pantai, pada umumnya banyak bekerja sebagai …

A. petani

B. nelayan

C. guru

D. supir


Materi Latihan Soal Lainnya: