Berikut ini jaring-jaring makanan yang terbentuk pada ekosistem ladang jagung:
Ular pada rantai makanan di atas menduduki peran sebagai konsumen. Apabila ular banyak dibunuh oleh manusia, apakah yang akan terjadi pada organisme lainnya di komunitas tersebut?
A. Tumbuhan jagung terbebas dari hama tikus
B. Populasi tikus berkurang karena jumlah ular berkurang
C. Populasi burung kecil meningkat karena hewan pemangsanya berkurang
D. Populasi burung elang tidak dipengaruhi oleh populasi lain pada ekosistem tersebut

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #67742 : PTS PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 6Kebutuhan akan pendidikan merupakan hak bagi warga negara Indonesia. Ketentuan tersebut tercantum dalam UUD 1945 Pasal….
A. 28
B. 29
C. 31
D. 32
› Soal #133841 : Kuis Biologi 1 SMA Kelas 10
Sumber energi utama bagi kehidupan makhluk hidup dalam suatu ekosistem adalah ….
A. air
B. suhu
C. tanah
D. udara
E. cahaya matahari
› Soal #36984 : Manfaat Gotong Royong - PKn SD Kelas 5Berikut ini merupakan faktor pendorong gotong royong adalah …
A. Lebih mementingkan kepentingan diri sendiri daripada kepentingan umum
B. Rasa percaya diri yang kurang
C. Sosialisasi yang kurang
D. Agar dapat bertahan hidup manusia perlu menjaga hubungan baik dengan sesamanya
› Soal #88507 : Kegiatan Ekonomi dan Kelangkaan - IPS SMP Kelas 7
Gambar diatas merupakan kebutuhan…..
A. Sekunder
B. Tersier
C. Primer
D. Tentatif
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Barisan dan Deret Aritmetika dan Geometri - Matematika SMP Kelas 8
- IPS Tema 1 SD Kelas 5
- IPA Tema 1 SD Kelas 5
- Perkembangbiakan Tumbuhan dan Hewan - IPA SD Kelas 6
- Berhitung - Matematika SD Kelas 2
- Diagram Venn - Matematika SMP Kelas 7
- Tabulampot - PLBJ SD Kelas 4
- Bahasa Indonesia Tema 6 SD Kelas 1
- Kuis Penjaskes PJOK SD Kelas 3
- PAI SD Kelas 3
