Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Klasifikasi Makhluk Hidup - IPA SMP Kelas 7 / Soal no. 17 dari 23

Ani menemukan tanaman dengan ciri-ciri sebagai berikut:

1) Terjadi pembuahan ganda

2) Bakal biji terbungkus oleh daun buah

3) Berkeping biji

Berdasarkan ciri yang ditemukan Ani, dapatkah Ananda mengambil kesimpulan termasuk ke dalam golongan tumbuhan apakah tanaman tersebut?

A. Tumbuhan biji terbuka

B. Tumbuhan biji tertutup

C. Tumbuhan paku

D. Tumbuhan lumut

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #12288 : Prediksi Ujian Nasional Bahasa Inggris SMA Kelas 12

Cianjur is a city in West Java (48) …. of Indonesia. It is (49) …. along one of the main roads betwee Jakarta and Bandung. Because of its locations, some of Cianjur’s rresident’s commute to work either in Bandung or in Jakarta. the city mainly produces agricultural (50) …. especially rice, it has been known as the major source of rice production for the havily populated Java Island

48. ….

A. Regency

B. Town

C. Area

D. Country

E. Province


Soal #13234 : Ujian Nasional Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 12 Tahun 2017 (Paket 2)

Seorang WNI dapat kehilangan kewarganegaraan Indonesia apabila…

a. bekerja di luar negeri bertahun-tahun

b. mengangkat sumpah dan janji setia kepada negara asing

c. dua tahun tinggal di luar negeri

d. kawin dengan seorang wanita asing

e. pergi belajar ke luar negeri baertahun-tahun

Soal #27424 : Ujian Tengah Semester 2 Genap UTS MID Biologi SMA Kelas 12

Pada tumbuhan, kegiatan metabolisme yang tidak termasuk asimilasi adalah….
a. fotosintesis
b. oksidasi NH3
c. pembentukan gula
d. kemosintesis
e. respirasi


Soal #16392 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS | MID) Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD | MI Kelas 3

Permainan olah raga di bawah ini yang memanfaatkan gerak pantul adalah ….
a. angkat besi
b. basket
c. renang
d. lari


Materi Latihan Soal Lainnya: