Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis IPA Tema 4 SD Kelas 6 / Soal no. 4 dari 29

Perhatikan contoh bentuk kerjasama berikut:

1. Penandatanganan kesepakatan bersama di bidang pariwisata ASEAN tourism agreement.

2. Penyelenggaraan masyarakat ekonomi ASEAN.

3. Perjanjian kawasan damai bebas dan netral.

4. Perjanjian ekstradisi negara ASEAN dalam menangani tersangka kejahatan.

Contoh kerjasama Indonesia dalam lingkup ASEAN di bidang politik ditunjukkan oleh nomor …

A. 1 dan 3

B. 1 dan 2

C. 3 dan 4

D. 2 dan 4

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #143587 : UTS Ekonomi SMA Kelas 12 Semester Ganjil

PT Muthakhir menjual separtai barang seharga Rp 2.000.000,00 dengan menerima kas sebesar Rp1.500.000,00 dan sisanya akan diterima bulan depan . Apabila digunakan buku harian khusus , transaksi tersebut dicatat dalam…..

A. Jurnal penjualan dan jurnal piutang

B. Jurnal piutang dan jurnal penerimaan kas

C. Jurnal penerimaan kas dan jurnal pengeluaran kas

D. Jurnal penjualan dan jurnal penerimaan kas

E. Jurnal umum dan jurnal penjualan


Soal #83183 : Bahasa Korea

Kamu dalam bahasa Korea

A. 나

B. 너

C. 네

D. 난

Soal #52713 : PAS Semester 1 Ganjil Matematika SMP Kelas 8

Hasil dari 4 + 7 + 10 + 13 + … + 76 adalah ….

A. 950

B. 960

C. 980

D. 1.000


Soal #126978 : Teks Cerita Sejarah - Bahasa Indonesia SMA Kelas 12

Bagian awal dalam struktur novel sejarah yaitu …

A. Pengenalan situasi cerita

B. Pengungkapan peristiwa

C. Menuju konflik

D. Resolusi

E. Konflik cerita


Materi Latihan Soal Lainnya: