Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis IPA Tema 1 SD Kelas 6 / Soal no. 14 dari 16

Umbi batang merupakan….

A. pelepah daun yang memiliki bentuk berlapis-lapis dan tertanam di dalam tanah.

B. batang yang tertanam di dalam tanah dan menyimpan cadangan makanan.

C. merupakan akar yang dijadikan tempat menyimpan cadangan makanan.

D. merupakan batang yang tumbuh menjalar di dalam tanah.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #147668 : Globalisasi Ekonomi dan Perubahan Sosial - Sosiologi SMA Kelas 12

Faktor apa yang dapat menjadi pemicu langsung kenakalan remaja di lingkungan sekolah?

A. Kebijakan disiplin yang adil.

B. Ketersediaan kegiatan ekstrakurikuler.

C. Ketidaksetaraan dalam perlakuan oleh guru.

D. Kehadiran konselor yang mendukung.


Soal #117796 : PAI Bab 6 Semester 2 genap SD Kelas 4

lafal yang mempunyai arti kota yang aman adalah  . . . .

A. وَ طُوْ رِ سِنِيْنَ

B. وَلتِّيْنِ

C. وَ هذالْبَلَد

D. ثُمَّ رَدَدْنه

Soal #95006 : PH PPKn SD Kelas 6

Menjaga kelestarian lingkungan merupakan kewajiban ……..

A. Ketua RT

B. Pemerintah

C. Aparat desa

D. Semua warga


Soal #76633 : UKK PAI SD Kelas 5

Asmaul husna Al-Ahad artinya…..

A. Maha Esa

B. Maha Hidup

C. Maha Mematikan

D. Maha Kaya


Materi Latihan Soal Lainnya: