Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis IPA 1 SMP Kelas 8 / Soal no. 21 dari 24

Berikut ini fungsi darah :

1) Menghindarkan tubuh dari infeksi

2) Melakukan proses pembekuan darah

3) Menjaga keseimbangan suhu tubuh

4) Mengedarkan oksigen dari paru-paru ke seluruh tubuh

5) Mengangkut sari-sari makanan ke seluruh tubuh

Fungsi eritrosit ditunjukkan oleh nomor….

A. 1 dan 3

B. 2 dan 3

C. 3 dan 4

D. 4 dan 5

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #158549 : Penjaskes PJOK SD Kelas 5 Semester 2 Genap

Doni berdiri tegak dan melangkahkan kaki kiri. Kedua lengan diluruskan ke depan. Lengan kiri diayunkan ke samping kiri. Gerakan ini dilanjutkan dengan ayunan lengan kiri ke depan. Gerakan yang sama untuk lengan kanan. Dari deskripsi ini, Doni melakukan gerakan ayunan . . . .

A. dua lengan ke depan dan belakang

B. dua lengan ke samping

C. satu lengan ke depan dan belakang

D. satu lengan dari depan ke samping


Soal #77820 : Luqman Al-Hakim - PAI SD Kelas 5

Nama Luqman diabadikan dalam Al-Quran surah ke- ….

A. 1

B. 114

C. 31

D. 2

Soal #113551 : Ujian IPA Semester 1 Ganjil SD Kelas 6

Benda yang dapat mengantarkan panas dengan baik dinamakan…

A. Konduktor

B. Isolator

C. Generator

D. Orator


Soal #3138 : Ujian Sekolah Bahasa Inggris SD/MI 2014/2015

I… I can do all, because I am ill

a. am sure

b. doubt

c. certain

d. believe


Materi Latihan Soal Lainnya: