Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Bioteknologi - IPA SMP Kelas 9 / Soal no. 12 dari 19

Adonan roti yang sudah diberi khamir (Saccharomyces cerevisiae) harus ditutup rapat dengan tujuan agar… .

A. khamir melakukan respirasi aerob yang akan menghasilkan alkohol dan karbondioksida

B. khamir melakukan respirasi anaerob yang akan menghasilkan alkohol dan karbondioksida

C. khamir melakukan respirasi anaerob yang akan menghasilkan alkohol dan oksigen

D. khamir melakukan respirasi aerob yang akan menghasilkan alkohol dan oksigen

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #2142 : Ujian Sekolah / Madrasah Bahasa Indonesia SD/MI 2015/2016

Bacalah pengumuman berikut!

Kata yang tepat untuk melengkapi pengumuman tersebut adalah…

a. memperingati

b. meresmikan

c. mengadakan

d. melaksanakan


Soal #46045 : PTS Semester 1 Ganjil PAI SMP Kelas 8

Wahyu pertama yang diturunkan kepada Nabi Muhammad adalah….

A. Al-A’la ayat 1-5

B. Al-‘Alaq ayat 1-8

C. Al-‘Alaq ayat 1-5

D. Al-Fatihah ayat 1-5

Soal #104181 : Sel - Biologi SMA Kelas 11

klorofil d akan menampilkan warna…

A. hijau kuning

B. hijau biru

C. hijau hijau

D. hijau merah

E. hijau coklat


Soal #92481 : Tes Perangkat Desa

Rukun wudhu ada :

a. 4

b. 5

c. 7

d. 6


Materi Latihan Soal Lainnya: