Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Biografi - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10 / Soal no. 12 dari 15

Cermati kalimat-kalimat berikut!

1) Beliau adalah seorang Kiyai di Telukawur, Surabaya.

2) RA Kartini merupakan putri pertama dari istri pertama Raden Adipati Ario Sosroningrat.

3) Meskipun ibu dari RA Kartini merupakan istri pertama, namun ibu dari RA Kartini bukan istri yang utama.

4) Ayah dari RA Kartini merupakan putra Pangeran Arion Tjondronegoro IV.

5) Ibu dari RA Kartini bernama MA Ngasirah.

6) MA Ngasirah sendiri bukan merupakan putri keturunan bangsawan.

RA Kartini merupakan putri pertama dari istri pertama Raden Adipati Ario Sosroningrat.

Ayah dari RA Kartini merupakan putra Pangeran Arion Tjondronegoro IV.

Meskipun ibu dari RA Kartini merupakan istri pertama, namun ibu dari RA Kartini bukan istri yang utama.

Ibu dari RA Kartini bernama MA Ngasirah.

Beliau adalah seorang Kiyai di Telukawur, Surabaya.

MA Ngasirah sendiri bukan merupakan putri keturunan bangsawan.

Susunlah kalimat-kalimat tersebut menjadi paragraf (biografi) yang tepat!

A. 1-2-3-4-5-6

B. 6-5-4-3-2-1

C. 2-1-4-3-5-6

D. 2-4-3-5-1-6

E. 2-4-3-5-6-1

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #17662 : Comparative Degree (Adjective)

Naga Viper peppers are …(spicy)thanRed Savina peppers.

  1. more spicy
  2. spicier


Soal #50398 : FPB dan KPK - Matematika SD Kelas 4

Faktorisasi prima dari 80 adalah ….

class="option">

a. 22 x 52 2^{2\ }x\ 5^2\ ^{ }

class="option">

b. 23 x 52^3\ x\ 5

class="option">

c. 24 x 52^4\ x\ 5

class="option">

d. 24 x 522^4\ x\ 5^2

Soal #95678 : Ulangan Tema 7 SD Kelas 6

Tarian yang ditarikan oleh dua orang penari yang umumnya putra dan putri disebut tari ….

A. Tunggal

B. Kelompok

C. Berpasangan

D. Berduaan


Soal #116231 : Rata-Rata Data - Matematika SD Kelas 6

Data berat badan kelas 6 SD Mulia (kg) sebagai berikut:

65; 46; 54; 54; 67; 67; 56; 55; 46; 50; 47; 52;

36; 40; 44; 44; 44; 45; 68; 54; 35; 44; 43; dan 56.

Rata-rata berat badan kelas 6 SD Mulia ada ….

A. 55,0 cm

B. 50,5 cm

C. 44,5 cm

D. 43,5 cm


Materi Latihan Soal Lainnya: