Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuesioner SD Kelas 6 / Soal no. 10 dari 15

Majas yang gaya bahasanya dipakai untuk menyatakan sesuatu dengan tujuan merendahkan diri adalah ?

A. Majas Hiperbola

B. Majas Sindiran

C. Majas Metafora

D. Majas Litotes

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #145108 : Kuis Majas - Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

Dia sungguh berkepala batu dan tak bisa dinasehati.

Kalimat tersebut merupakan contoh majas ….

A. Hiperbola

B. Metafora

C. Personifikasi

D. Simile


Soal #123303 : Tema 1 SMP Kelas 7

Faktor-faktor yang paling berpengaruh terhadap kepribadian adalah ….

A. Keturunan, lingkungan fisik/alam, lingkungan sosial budaya

B. Keturunan, motivasi, kesehatan jasmani rohani

C. Keturunan, gizi, lingkungan sosial budaya

D. Keturunan, kebersihan lingkungan, lingkungan alam

Soal #150398 : Ulangan Bahasa Arab MA Kelas 11

!عَيِّنْ الجُمْلَة الفِعْلِيَّة في الجُمَلِ الآتية

A. يُصَلِّ المُسْلِمُ

B. المُسْلِمُ يُصَلِّي

C. المُسْلِمُ مُجْتَهِدٌ

D. تُصَلِّي المُسْلِمُ

E. نُصَلِّي


Soal #124677 : Kuis 1 Geografi SMA Kelas 12

Interpretasi objek gedung sekolah pada foto udara mudah dikenali karena tampak berbentuk huruf L. Interpretasi objek tersebut berdasarkan …

A. Rona

B. Pola

C. Ukuran

D. Bentuk


Materi Latihan Soal Lainnya: