Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Konsep Perubahan Sosial - Antropologi SMA Kelas 12 / Soal no. 13 dari 21

Akulturasi ini bisa berdampak pada perubahan sikap dan perilaku masyarakat, ada positif, ada juga negatif. yang merupakan dampak positif dari proses akulturasi adalah…………….

A. Wawasan dan pengetahuan masyarakat semakin terbuka luas

B. Terjadi perubahan mentalitas, rasa malu, dan keahlian masyarakat

C. Terjadi perubahan dalam hubungan sosial di masyarakat. Misalnya hal-hal yang dulunya dianggap tabu sekarang dibicarakan lebih terbuka.

D. Perubahan sikap yang cenderung individual.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #8989 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4

Dengan ditemukannya mobil dan kereta maka perjalanan ke suatu tempat dapat ditempuh dengan ….
a. Lebih lama
b. Lebih jauh
c. Lebih cepat
d. Lebih sulit


Soal #136181 : PKn SD Kelas 5

Manfaat dari menjaga persatuan dan kesatuan di dalam masyarakat adalah….

A. Menghindari perselisihan dan permusuhan

B. Menumbuhkan rasa saling tidak percaya pada orang lain

C. Menjalin kerja sama yang tidak baik untuk melakukan kejahatan

D. Menumbuhkan rasa iri dengki di antara individu

Soal #2499 : Seni Budaya SMP/MTs kelas 9

Pencipta lahu Bagimu Negeri adalah ….

A. C. Simanjuntak

B.. H. Muntahar

C. Kusbini

D. W.R. Supratman


Soal #148636 : Reaksi Kimia - IPA SMP Kelas 9

Bila asam asetat direaksikan dengan soda kue maka reaksi yang terjadi termasuk reaksi

A. Sintesis

B. Netralisasi

C. Pembakaran

D. Redoks


Materi Latihan Soal Lainnya: