Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : IPA Tema 6 SD Kelas 6 / Soal no. 58 dari 63

Kematangan perkembangan organ reproduksi pada anak laki-laki ditandai dengan ….

A. dada lebih bidang

B. mimpi basah

C. tumbuhnya jakun

D. tumbuhnya kumis

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #98526 : Ekosistem - IPA Biologi SMA Kelas 10

Pola interaksi antara bunga dengan kupu- kupu merupakan…

A. simbiosis mutualisme

B. simbiosis komensalisme

C. simbiosis paratisme

D. antibiosis


Soal #137200 : PAT Sejarah Peminatan SMA Kelas 11 Semester Genap

Perhatikan data dibawah ini !

1. Runtuhnya empat kaisar besar

2. Kemunduran dalam segala bidang

3. Lahirnya Perserikatan Bangsa-Bangsa

4. Berkembangnya paham komunisme dan fasisme

5. Dimulainya era Perang Dingin antara Amerika Serika dan Uni Soviet

Dari data diatas, yang bukan termasuk pengaruh perang dunia I, yaitu…

A. 1 dan 2

B. 2 dan 3

C. 3 dan 4

D. 3 dan 5

E. 4 dan 5

Soal #31658 : Soal Matematika SD MI tentang Bangun Ruang Tabung atau Silinder

Dino membuat prakarya berbentuk tabung tanpa tutup. Diameter tabung 21 cm dan tingginya 16 cm. Luas prakarya yang dibuat Dino adalah …. cm²
a. 1.400,5
b. 1.401,15
c. 1.402,5
d. 1.402,25


Soal #32438 : Sejarah SMA Kelas 11 Semester 2

Pada penyerahan wilayah Indonesia kepada Jepang, Belanda diwakili oleh ..
a. Van der Capellen
b. Jendral de Kock
c. J Coen
d. Daendels
e. Ter Pooten


Materi Latihan Soal Lainnya: