Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : IPA Tema 3 Subtema 3 SD Kelas 4 / Soal no. 7 dari 20

Laba-laba memiliki organ pemintal yang dapat membentuk benang. Benang laba-laba digunakan untuk ….

A. alat sensor

B. indera peraba

C. menjerat mangsa

D. melindungi tubuh

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #146671 : PTS Sosiologi SMA Kelas 12

Perhatikan beberapa pernyataan berikut!

1) Kemajuan berbagai alat komunikasi meningkatkan interaksi sosial

2) Peperangan antara negara A dan B

3) Kebakaran di Beringin 2 menghanguskan ratusan rumah warga

4) Jumlah penduduk meningkat akibat tingginya angka kelahiran

Perubahan sosial yang di sebabkan oleh faktor internal ditunjukkan oleh angka……

A. 1) dan 2)

B. 1) dan 4)

C. 2) dan 3)

D. 2) dan 4)

E. 3) dan 4)


Soal #10512 : Ujian Semester 1 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMP / MTs Kelas 7

Penerapan nilai-nilai pancasila dapat dibangun dan ditumbuhkembangkan melalui proses…
a. sosialisasi dengan masyarakat
b. pembelajaran tentang nilai dan sikap yang sesuai dengan pancasila
c. perkembangan dan pertumbuhan sifat manusia
d. pembenahan diri

Soal #28925 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 5

Untuk memikat hati rakyat, Jepang membuat Gerakan Tiga A. Berikut ini yang bukan merupakan semboyan Gerakan Tiga A adalah ….
a. Jepang Pemimpin Asia
b. Jepang Pelindung Asia
c. Jepang Pembela Asia
d. Jepang Cahaya Asia


Soal #29373 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS / MID) IPS SD / MI Kelas 5

Berikut bukan merupakan pahlawan yang berjuang pada masa sebelum kemerdekaan adalah ….
a. Pangeran Antasari
b. Teuku Umar
c. Jenderal Soedirman
d. Kapiten Pattimura


Materi Latihan Soal Lainnya: