Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : IPA SD Kelas 5 / Soal no. 70 dari 103

berikut yang merupakan penyebab osteoporosis adalah…

a.Infeksi bakteri Clostridium tetani

b.sering mengkonsumsi makanan berlemak

c.kurangnya konsumsi makanan yang mengandung kalsium

c.berolaraga secara teratur

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #44651 : UTS Bahasa Indonesia SMP Kelas 7

Dalam struktur cerita narasi, pengenalan nama tokoh, latar, dan konflik merupakan bagian …

A. identifikasi

B. orientasi

C. komplikasi

D. resolusi


Soal #50088 : Ulangan Harian PAI BAB 5 - SD Kelas 2

Menjaga kebersihan diri sendiri dengan cara….

A. mandi, siram tanaman, menyapu rumah

B. makan tidak teratur, olahraga

C. mandi, sikat gigi, dan gunting kuku

Soal #50790 : Sistem Pengeluaran Pada Manusia - IPA SMP Kelas 8

Balita lebih berisiko terkena corona daripada orang yang memiliki riwayat penyakit pneumonia/sakit pernapasan.

A. TRUE

B. FALSE


Soal #138579 : PH Ekonomi SMA Kelas 11

Perbedaan sistem ekonomi liberal dengan sistem ekonomi campuran yaitu….

A. Kehidupan ekonomi liberal mementingkan orang lain sedang sistem ekonomi campuran hidup bergotong-royong

B. Alat produksi dikuasai oleh negara, sedang ekonomi campuran alat produksi dimiliki individu

C. Ekonomi liberal bertujuan memenuhi kebutuhan minimum, sedangkan ekonomi campuran mencari laba sebesar-besarnya

D. Ekonomi liberal menghendaki kebebasan yang seluas luasnya sedang ekonomi campuran diatur oleh negara dan swasta

E. Penguasaan tehnik produksi ekonomi pasar sudah modern sedangkan ekonomi liberal dengan alat sederhana


Materi Latihan Soal Lainnya: