Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Hijrah Ke Madinah - PAI SMP Kelas 7 / Soal no. 16 dari 25

dakwah yang dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW ada dua, yaitu terang-terangan dan sembunyi-sembunyi. dakwah terang-terangan di sebut dakwah ……..

A. sirriyah

B. fikriyah

C. jasadiyah

D. jahriyah

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #12968 : Ujian Semester 2 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMP / MTs Kelas 7

Rela berkorban dapat diartikan ….
A. memberikan sesuatu agar disebut dermawan
B. memberikan seseuatu yang dimiliki dengan keikhlasan
C. kesediaan berperang jika diperlukan oleh negara
D. melakukan kegiatan untuk kepentingan pribadi dan negara


Soal #147358 : PAS SKI MI Kelas 5

Menjelang Rasulullah Saw. wafat, sahabat yang ditunjuk menggantikan menjadi imam Salat adalah….

A. Sahabat Abu Bakar as-Shiddiq r.a

B. Sahabat Umar bin Khattab r.a

C. Sahabat Usman bin Affan r.a

D. Sahabat Ali bin Abi Thalib r.a

Soal #5404 : Sosiologi #2

Tujuan dari pengumpulan data adalah …

a. untuk mempermudah pengolahan data

b. untuk mengecek pengisian data

c. untuk menafsirkan data

d. untuk menginterpretasikan data

e. untuk menarik kesimpulan


Soal #42483 : PTS Tema 1 IPA SD Kelas 5

Rangka merupakan alat gerak yang bersifat

A. aktif

B. statis

C. pasif

D. refleks


Materi Latihan Soal Lainnya: