Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Geografi Semester 2 Genap SMA Kelas 10 / Soal no. 19 dari 27

lapisan yang bermanfaat dalam bidang telekomunikasi yang memantulkan gelombang radio

A. thermosfer

B. eksosfer

C. mesosfer

D. troposfer

E. stratosfer

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #60033 : IPS SMP Kelas 9

Perubahan sosial budaya yang terjadi setelah revolusi mei 1998 . . .
A. Larangan mengumpulkan massa untuk menjalankan aksi mengkritisi jalannya pemerintahan
B. Pembangunan merata diseluruh daerah
C. Kebebasan berpendapat dan mengkritisi cara kerja pemerintah
D. Angka kemiskinan menurun disebabkan pendapatan perkapita tinggi


Soal #142469 : UTS Antropologi SMA Kelas 10

Diferensiasi sosial berdasarkan agama dalam suatu kelompok sosial yang disebut …

A. Sekte

B. Umat

C. Etnis

D. Clan

Soal #135297 : Kuis PPKn 1 SD Kelas 4

Gotong royong dapat membuat pekerjaan berat akan …

A. lebih berat

B. biasa saja

C. lebih ringan

D. sangat berat


Soal #25376 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS / MID) IPS SD / MI Kelas 3

Pasar swalayan paling banyak terdapat di daerah ….
a. Pedesaan
b. Pegunungan
c. Perkotaan
d. Perkampungan


Materi Latihan Soal Lainnya: