Andi membeli sebuah sepeda dengan spesifikasi sebagai berikut:
(1) Tinggi : 1 m
(2) Panjang : 1,8 m
(3) Berat : 8 kg
(4) Kecepatan max : 8 m/s
Dari spesifikasi di atas, besaran pokok beserta satuan SI yang benar ditunjukkan oleh nomor….
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #120746 : PAS IPAS SD Kelas 4Perubahan uap menjadi cair terjadi pada peristiwa ….
A. es batu yang disimpan di udara terbuka
B. nafas yang dihembuskan ke kaca
C. kamper yang disimpan
D. air yang dimasak sampai mendidih
› Soal #11730 : Ujian Semester 1 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 10
Pengakuan secara resmi menurut hukum terhadap negara yang baru berdiri merupakan unsur berdirinya negara bersifat ….
a. deklaratif
b. solidaritas
c. bersifat khusus
d. de facto
e. de jure
Lawan dari sifat riya’ adalah… .
A. sombong
B. ikhlas
C. hemat
D. sum’ah
› Soal #25085 : Ujian Tengah Semester 2 (UTS/MID) IPS SD/MI Kelas 1
Peristiwa jatuh dari sepeda adalah …
a. Menyedihkan
b. Menyenangkan
c. Menyeramkan
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Al-Quran Hadits MA Kelas 11
- UTS Pengelolaan Bengkel Sepeda Motor - SMK Kelas 12
- PTS Kimia SMA Kelas 10
- Biologi SMA Kelas 12 IPA
- PTS Tema 3 - IPS SD Kelas 5
- PTS Bahasa Inggris SMA Kelas 12
- Mengenal Huruf Hijaiyyah - PAI SD Kelas 1
- Ulangan Bahasa Inggris SD Kelas 3
- Ulangan Bahasa Inggris - SD Kelas 6
- Tema 2 Subtema 1 SD Kelas 3
