Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Biologi SMA Kelas 12 IPA / Soal no. 4 dari 24

Faktor eksternal yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan, adalah sebagai berikut, kecuali…

A. Cahaya

B. Hormon

C. Air

D. Makanan

E. Suhu udara

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #111792 : Ulangan Harian PAI SD Kelas 4

”Sesungguhnya yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah orang yang paling …..

A. kaya

B. pandai

C. taqwa


Soal #113324 : Prakarya (PKK) SMA Kelas 11

Menurut Bygrave, seorang wirausaha harus mempunyai visi kedepan yang disebut…

A. Dream

B. Details

C. Distribute

D. Devotion

Soal #87695 : Kuis IPA SMP Kelas 8

Di bawah ini yang bukan merupakan upaya menjaga kesehatan sistem gerak…

A. Menigkatkan Kandungan kalsium dalam tubuh

B. Menigkatkan Kandungan Vitamin D dalam tubuh

C. Berjemur pada sinar matahari pagi

D. Duduk dengan posisi membungkuk


Soal #110227 : Kuis Sosiologi SMA Kelas 11

Masyarakat adalah orang-orang yang hidup bersama, ini adalah pengertian menurut ….

A. J.L. Gilin

B. C. Wright Mills

C. Auguste Comte

D. Selo Soemardjan


Materi Latihan Soal Lainnya: