Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Bahasa Indonesia Bab 12 SMP Kelas 9 / Soal no. 25 dari 25

1) Botol

2) Senter

3) Kardus

4) Gunting

5) Air warna

Rincian di atas termasuk ke dalam salah satu kaidah kebahasaan teks laporan hasil percobaan yaitu …

A. Kata teknis / istilah

B. Kata kerja

C. Kata sifat

D. Kata benda

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


» Latihan soal dengan topik Bahasa Indonesia Bab 12 SMP Kelas 9 telah selesai. Silahkan pilih topik lain atau klik disini untuk kembali ke halaman utama. Terima Kasih

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #67600 : PTS PLH Semester 2 Genap SD Kelas 3

Kegiatan berlatih menghadapi bencana disebut ….

A. demonstrasi

B. latihan

C. percobaan

D. simulasi


Soal #159404 : Penjaskes PJOK SMA Kelas 11

Jelaskan perbedaan antara gerakan pencak silat tunggal dan ganda!

A. Gerakan ganda hanya dilakukan dalam kelompok besar, sedangkan gerakan tunggal dilakukan sendiri.

B. Gerakan pencak silat tunggal dan ganda sama-sama dilakukan oleh satu orang.

C. Gerakan pencak silat tunggal dilakukan oleh satu orang, sedangkan gerakan ganda melibatkan dua orang.

D. Gerakan tunggal melibatkan dua orang, sedangkan gerakan ganda dilakukan oleh satu orang.

Soal #9208 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD / MI Kelas 5

Kunyit, kumis kucing dan jahe dimanfaatkan manusia untuk bahan ….
a. Banguna
b. Obat-obatan
c. Pakaian
d. Kertas


Soal #142239 : UTS PAI SD Kelas 4 Semester Ganjil

Ilmu yang mempelajari tentang cara membaca Al-Quran yaitu

A. Tajwid

B. Tata boga

C. Mawaris

D. Laduni


Materi Latihan Soal Lainnya: